Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Melalui Program Desa Wisata Pertanian Berbasis Kecakapan Hidup dan Pendidikan Kewirausahaan

Syarifah Gustiawati Mukri

Abstract


An important part of reviving rural economies is Community Economic Empowerment (CEE). Due to a lack of school financing and other economic constraints, rural residents tend to have poor incomes and a lack of a formal education. Rural areas, on the other hand, have a lot of potential in terms of family ties. An empirical methodology is combined with a qualitative research method in this study. In addition to consulting the literature, data were gathered through on-the-ground interviews. An independent village's development must be supported by the willingness of its residents to advance, so that village products and works of high economic worth can be generated so that they can meet the demands of their population. People in Cibitung Tengah's village of Saikhwan were given empowerment training. If developed as an agricultural tourism town, this community's location in the sectors of food security and rice self-sufficiency lends itself to a unique and distinctive character when it is visited as the village producing rice granaries.

Keywords: Empowerment; Tourism Village; Entrepreneurship Education

 

Abstrak

Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat merupakan langkah strategis dalam penguatan dan pemulihan ekonomi masyarakat desa. Kecenderungan masyarakat desa memiliki mata pencaharian yang rendah, latar belakang pendidikan formal yang kurang karena keterbatasan biaya untuk pendidikan dan keterbatasan ekonomi. Namun Masyarakat desa memiliki potensi yang kuat dalam hal kekerabatan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan empiris. Data didapatkan dengan melakukan wawancara di lapangan selain dengan merujuk pada literature. Hasil penelitian menyatakan bahwa pembangunan desa yang mandiri harus diiringi dengan kemauan warga desa untuk maju, sehingga dihasilkan produk dan karya desa yang membanggakan dan bernilai ekonomi tinggi sehingga mampu memenuhi kebutuhan warganya sehari-hari. Program pemberdayaan dilaksanakan di desa Saikhwan Cibitung Tengah. Dikarenakan desa ini memiliki potensi SDA yang baik jika dikembangkan sebagai desa wisata pertanian, desa dengan locus bidang ketahanan pangan dan swasembada beras memiliki keunikan dan kekhasan jika dikunjungi sebagai desa penghasil lumbung padi.

Kata Kunci: Pemberdayaan; Desa Wisata; Pendidikan Kewirausahaan


Full Text:

PDF

References


Achirudin, Akiel. (2015). Efektivitas Pendidikan Kewirausahaan Dalam MeningkatkanMinat Mahasiswa Terhadap Dunia Wirausaha. Journal of Applied Business and Economics, Vol1(2).

Direktur Pendidikan Masyarakat, Dirjen Diklusepora Depdikbud, 2003, Pedoman Operasional Penyelenggaraan Program Pendidikan Masyarakat, Jakarta.

Fajarini, Ulfah. 2014. Peranan Kearifan Lokal dalam Pendidikan Karakter, Jakarta: Jurnal FITK UIN Syarif Hidayatullah vol.1, ISSN 2356-1386.

Hasni. 2018. Urgensi Pendidikan Kewirausahaan dalam Menghasilkan Wirausahawan Muda dan Perguruan Tinggi. Ekspose. Vol. 17.

Hubeis, Musa. 2009. Prospek Usaha Kecil dalam Wadah Inkubator Bisnis. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Ibori, Anthonius. 2013. Partisipasi Masyarakat Dalam Pelaksanaan Pembangunan Di Desa Tembuni Distrik Tembuni Kabupaten Teluk Bintuni, Jurnal

Kartasasmita, Ginandjar. Pemberdayaan Masyarakat: Konsep Pembangunan yang berakar pada Masyarakat, Jakarta: Bappenas, 1996.

Muljadi, A.J. 2012. Kepariwisataan dan Perjalanan. Jakarta: Raja GrafindoPersada.

Ningsih, Rita. 2017. Peranan Pendidikan Kewirausahaan Dalam Meningkatkan Motivasi Berwirausaha Bagi Mahasiswa. Diskusi Panel Nasional Pendidikan Kewirausahaan.

Nugroho, Riant. 2015. Membangun Entreprenuer Indonesia. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Rasyid, Sudrajat. et al..2005. Kewirausahaan Santri (Bimbingan Santri Mandiri). Jakarta Timur.PT. Citrayudha Alamanda Perdana.

Samani, Muchlas. 2002. Konsep dan Model Pendidikan Karakter, Bandung: Remaja Rosdakarya.

Sastrayuda, Gumelar S. 2010. Konsep Pengembangan Kawasan Desa Wisata, Jurnal.

Satori, Djam’an. 2002. Dimensi dan Indikator Sekolah Efektif, Bandung: UPI.

Siswoyo, Bambang Banu. 2009. Pengembangan Jiwa Kewirausahaan di Kalangan Dosen dan Mahasiswa. Jurnal Ekonomi Bisnis. Vol. 14.

Slamet, PH, 2002. Pendidikan Kecakapan Hidup: Konsep Dasar dalam Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan No.037 Hal 541-546 Jakarta: Balitbang Diknas.

Soetarso, Priasukmana dan R. Mohamad Mulyadin, 2013. Pembangunan Desa Wisata: Pelaksanaan Undang-undang Otonomi Daerah, jurnal.

Suharto, Edi. Membangun masyarakat memberdayakan rakyat, bandung: Refika Aditama, 2005.

Suhendar, S; Rezki, A; Yunus, NR. (2022). Legal Certainty in the Application of the Crime of Narcotics Abuse Judging from the Disparity of Judges' Decisions. SALAM: Jurnal Sosial dan Budaya Syar-i 9 (1).

Sulistyowati, Eny Eko, Sugeng Hadi Utomo, Bambang Sugeng, 2016. Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan di Lingkungan Keluarga, Pembelajaran Kewirausahaan di Sekolah, serta Achievement motive terhadap minat kewirausahaan siswa SMA. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, Vol. 1.

Suryana, Yuyus dan Kartib Bayu. 2013. Kewirausahaan: Pendekatan Karakteristik Kewirausahaan Sukses. Edisi Kedua. Jakarta: Pranada Media Group.

Taryono, T; Anggraeni, RRD; Yunus, NR; Rezki, A. (2021). Good Governance and Leadership; Sustainable National Development with Good Governance and Leadership in Indonesia. SALAM: Jurnal Sosial dan Budaya Syar-i 8 (2).

Tim BBE Depdiknas, 2001, Pendidikan dan Life Skill untuk Sekolah Menengah, Jakarta: Depdiknas.

Tim BBE Depdiknas, 2001. Pendidikan dan Life Skill untuk Sekolah Menengah, Jakarta: Depdiknas.

Wibowo, Lendy W. Konsep Desa Mandiri, http://transmetro.id/2019/10/konsep-desa-mandiri/diakses tgl 3 oktober 2019

Wibowo, Satriyanto, Komang Agus Satria Pramudana. 2016. Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan Terhadap Intensi Berwirausaha Yang dimediasi oleh sikap berwirausaha. E-Jurnal Manajemen Unud, Vol. 5.

Yunus, N.R.; Anggraeni, RR Dewi.; Rezki, Annissa. (2019). "The Application of Legal Policy Theory and its relationship with Rechtsidee Theory to realize Welfare State," 'Adalah, Volume 3, No. 1.

Yusman, Y; Rezki, A; Yunus, NR. (2021). Legal Politics on the Regulation of Obligations to Hold General Meeting of Shareholders in Law Number 40 of 2007 concerning Limited Liability Companies. SALAM: Jurnal Sosial dan Budaya Syar-i 8 (1), 333-344

Yusman, Y; Rezki, A; Yunus, NR. (2021). The Role of Workers Unions in the Effort to Fight for the Rights and Obligations of Workers in Companies Declared Bankrupt In Indonesia. JOURNAL of LEGAL RESEARCH 3 (1)




DOI: https://doi.org/10.15408/sjsbs.v9i3.25971 Abstract - 0 PDF - 0

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.