Implementasi Problem Based Learning (PBL) dalam Pembelajaran Jarak Jauh di MI Al-Mursyidiyyah Selama Masa Pandemi

Celi Camelia, Lu’luil Maknun

Abstract


Pandemi virus corona tengah mewabah diseluruh dunia. Penyebaran virus ini sangat berdampak bagi seluruh sektor kehidupan, khususnya dalam dunia pendidikan. Pembelajaran jarak jauh kini menjadi solusi yang efektif dalam sistem pendidikan untuk menekan angka penyebaran virus corona. Pembelajaran jarak jauh tentunya menjadi tantangan baru bagi pendidik maupun peserta didik dalam melakukan proses pembelajaran secara online. Hal ini pastinya berkaitan dengan metode pembelajaran yang terpaksa harus diubah. Dengan meninjau kebutuhan segala aspek pendidikan, baik kebutuhan pendidik maupun peserta didik berupa sarana, prasarana, model pembelajaran, metode pembelajaran, dan lain sebagainya. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk meninjau implementasi model pembelajaran berbasis Program Based Learning (PBL) di MI Al-Mursyidiyyah selama menjalankan pembelajaran jarak jauh. Penelitian dilakukan dengan mix method (penelitian gabungan), sebanyak 43% responden menerapkan sistem pembelajaran Program Based Learning (PBL) dalam proses pembelajaran. Pembelajaran jarak jauh dinilai cukup mudah untuk dilaksanakan. Implementasi penerapan Program Based Learning (PBL) juga dinilai cukup efektif bagi peserta didik dalam melaksanakan proses pembelajaran jarak jauh. Hal ini dapat dilihat dari hasil proses pembelajaran atau evaluasi yang dilakukan oleh pendidik terhadap peserta didik.

Keywords


Implementasi, Pembelajaran, Problem Based Learning

Full Text:

PDF

References


Abidin, Z., Rumansyah, & Arizona, K. (2020). Pembelajaran Online Berbasis Proyek Salah Satu Solusi Kegiatan Belajar Mengajar Di Tengah Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 5(1), 64–70. https://doi.org/10.29303/JIPP.V5I1.111

Anugraheni, I. (2018). Meta Analisis Model Pembelajaran Problem Based Learning dalam Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis di Sekolah Dasar. Polygot, 14(1), 9–18. http://dx.doi.org/10.19166/pji.v14i1.789

Buheji, M., & Buheji, A. (2020). Characteristics of ‘Problem-Based Learning’ in Post-COVID-19 Workplace. Human Resource Management Research, 10(2), 33–39. https://doi.org/10.5923/j.hrmr.20201002.02

Chumdari, C., Sri Anitah, S. A., Budiyono, B., & Nunuk Suryani, N. (2018). Implementation of Thematic Instructional Model in Elementary School. International Journal of Educational Research Review, 3(4), 23–31. https://doi.org/10.24331/ijere.424241

Dewi, W. A. F. (2020). Dampak COVID-19 terhadap Implementasi Pembelajaran Daring di Sekolah Dasar. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(1), 55–61. https://doi.org/10.31004/edukatif.v2i1.89

Dewina, S., Suganda, O., & Widiantie, R. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning (Pbl) Terhadap Kemampuan Menganalisis Dan Keterampilan Berargumentasi Siswa Pada Konsep Pencemaran Lingkungan Di Kelas X. Quagga : Jurnal Pendidikan Dan Biologi, 9(02), 53. https://doi.org/10.25134/quagga.v9i02.748

Fuadi, A. S., & Muchson, M. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learn Ing ( Pbl ) Pada Masa Pandemi Covid 19 Dalam Meningkatkan Aktivitas Dan Kewirausahaan. Seminar Nasional Manajemen, Ekonomi, Akuntansi, 5(1), 23–33. https://proceeding.unpkediri.ac.id/index.php/senmea/article/view/225

Handayani, D., & Sopandi, W. (2016). Penggunaan Model Problem Based Learning untukMeningkatkan Kemampuan Memecahkan Masalah dan Sikap Peduli Lingkungan Peserta Didik. EduHumaniora | Jurnal Pendidikan Dasar Kampus Cibiru, 7(2), 105. https://doi.org/10.17509/eh.v7i2.2702

Herliandry, L. D., Nurhasanah, Suban, M. E., & Heru, K. (2020). Pandemic learning during the Covid-19. Jurnal Teknologi Pendidikan, 22(1), 65–70. https://doi.org/https://doi.org/10. 21009/jtp.v22i1.15286

Indriani, T. M., Fathoni, T., & Riyana, C. (2018). Implementasi Blended Learning Dalam Program Pendidikan Jarak Jauh Pada Jenjang Pendidikan Menengah Kejuruan. Edutcehnologia, 2(2), 129–139.

Kaharuddin, A. (2019). Effect of Problem Based Learning Model on Mathematical Learning Outcomes of 6th Grade Students of Elementary School Accredited B in Kendari City. International Journal of Trends in Mathematics Education Research, 1(2), 43–46. https://doi.org/10.33122/ijtmer.v1i2.14

Kemdikbud. (2020a). Kepmendikbud Nomor 719/P/2020 tentang Pedoman Pelaksanaan Kurikulum pada Satuan Pendidikan dalam Kondisi Khusus. Www.Kemdikbud.Go.Id, 022651, 9. https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2020/08/kemendikbud-terbitkan-kurikulum-darurat-pada-satuan-pendidikan-dalam-kondisi-khusus

Kemdikbud. (2020b). Penyesuaian Kebijakan Pembelajaran di Masa Pandemi Covid-19. Www.Kemdikbud.Go.Id, 26. https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2020/08/kemendikbud-terbitkan-kurikulum-darurat-pada-satuan-pendidikan-dalam-kondisi-khusus

Khasanah, D. R. A. U., Pramudibyanto, H., & Widuroyekti, B. (2020). Pendidikan Dalam Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Sinestesia, 10(1), 41–48. https://sinestesia.pustaka.my.id/journal/article/view/44

Kris, M., & Hidayatulloh, Y. (2020). THE EFFECT OF PROBLEM-BASED LEARNING MODEL AND BLENDED LEARNING MODEL TO METACOGNITIVE AWARENESS. 26(2), 183–188. https://doi.org/10.21831/jptk.v26i2.32783

Marshall, C. S., Yamada, S., & Inada, M. K. (2008). Using problem-based learning for pandemic preparedness. Kaohsiung Journal of Medical Sciences, 24(3 SUPPL.), 39–45. https://doi.org/10.1016/S1607-551X(08)70093-7

Melfianora. (2019). Penulisan Karya Tulis Ilmiah dengan Studi Literatur. Open Science Framework, 1–3. osf.io/efmc2

Nafiah, Y. N., & Suyanto, W. (2014). Penerapan model problem-based learning untuk meningkatkan keterampilan berpikir kritis dan hasil belajar siswa. Jurnal Pendidikan Vokasi, 4(1), 125–143. https://doi.org/10.21831/jpv.v4i1.2540

Subandi. (2011). Deskripsi Kualitatif Sebagai Satu Metode Dalam Penelitian Pertunjukan. Harmonia - Journal of Arts Research and Education, 11(2), 173–179. https://doi.org/10.15294/harmonia.v11i2.2210

Tobing, D. hizki, Herdiyanto, Y. K., & Astiti, D. P. (2016). Bahan Ajar Metode Penelitian Kualitatif. Program Studi Psikologi Fakultas Kedokteran Universitas Udaya, 42.




DOI: https://doi.org/10.15408/elementar.v1i1.19649 Abstract - 0 PDF - 0

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats

Copyright © 2021, Eelementar: Jurnal Pendidikan Dasar, p-ISSN: 2807-226X, e-ISSN: 2807-2006

 

Indexed By:

 Logo Sinta Ristekbrin Logo Google Scholar Logo Garuda Logo Crossref Logo  Base  Logo Dimensions Logo Indonesia Onesearch