Analisis Pemanfaatan Jaringan Politik Firdaus dalam Pemilihan Umum Legislatif Tahun 2019 di Sumatera Barat
Abstract
This journal explains how the optimization of political networks is carried out by candidates for DPRD members of West Sumatra Province during the general election, especially the 2019 legislative election. The election system which is based on an open system is not uncommon for each contestant to take advantage of several ways to make it easier for each candidate to be able to reach existing constituents in each area within his constituency. In this research using descriptive qualitative research method with an instrumental case study approach, data collected using in-depth interview techniques along with collecting documentation and related to this research as well as observation. Researchers use political networks as the basis of this research. The results of this study indicate that the optimization of political networks used by candidates is based on the activities of candidates from being a student to becoming a member of the Provincial DPRD. With activities like that the activation of political networks is built to be able to make capital for candidates to be able to advance in the general election, then political messages that are structured on political networks and political narrative stages that are obtained by candidates become one of the important aspects of their election as members DPRD of West Sumatra Province.
Keywords: Political Networks; Legislative Elections; Firdaus
Abstrak
Jurnal ini menerangkan bagaimana pengoptimalan jaringan politik yang diimplementasikan calon anggota DPRD Provinsi Sumatera Barat disaat pemilihan umum khususnya pemilihan legislatif tahun 2019. sistem pemilu yang berazaskan pada sistem terbuka tidak jarang setiap kontestan untuk memanfaatkan beberapa cara agar dapat memudahkan setiap kandidat untuk bisa menjangkau konstituen yang ada disetiap daerah yang beradap di daerah pemilihannya. Dalam penilitian ini menggunakan metode penilitian kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi kasus instrumental, data yang dikumpulkan menggunakan teknik wawancara yang mendalam beserta pengumpulan dokumentasi dan terkait penelitian ini sekaligus observasi. Peneliti memakai jaringan politik sebagai landasan penelitian ini. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pengoptimalan jaringan politik yang dipakai oleh kandidat di dasari adanya aktivitas kandidat sejak mahasiswa sampai menjadi anggota DPRD Provinsi. Adanya aktivitas seperti itu aktivasi jaringan politik terbangun untuk bisa menjadikan modal bagi kandidat untuk dapat melaju pada pemilihan umum tersebut, selanjutnya pesan politik yang terstruktur pada jaringan politik maupun politik panggung narasi yang di dapatkan oleh kandidat menjadi salah satu aspek penting atas keterpilihannya menjadi salah satu anggota DPRD Provinsi Sumatera Barat
Kata Kunci: Jaringan Politik; Pemilihan Legislatif; Firdaus
Full Text:
PDFReferences
Afrizal, (2014). Metode Penelitian Kualitatif: Sebuah Upaya Mendukung Penggunaan Penelitian Kualitatif Dalam Berbagai Disiplin Ilmu. Raja Grafindo Persada. Jakarta.
Arifin, I. (2008). Kiai dan Politik Studi Kasus Perilaku Politik Kiai dalam Konflik Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Pasca Muktamar II Semarang (Doctoral dissertation, Program Pascasarjana Universitas Diponegoro).
Arzheimer, K., Lewis-Beck, M. S., & Evans, J. (2016). The SAGE Handbook of Electoral Behaviour. California
Aspinall, E., & Berenschot, W. (2019). Democracy for sale: Elections, clientelism, and the state in Indonesia. Cornell University Press.
Baleri, D. (2017). Strategi Pemenangan Herman HN-Yusuf Kohar dalam pemilihan Walikota Wakil Walikota Bandar Lampung Periode 2016-2021.
Budiardjo, M. (2018). Dasar-Dasar Ilmu Politik. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.
Bungin, B. (2011). Analisa Data Penelitian Kualitatif, Raja Grafindo. Jakarta.
Bungin, B. (2011). Metode Penelitian Kualitatif, Rajawali Pers. Jakarta.
Butler, P., & Collins, N. (1994). Political marketing: Structure and process. European journal of marketing.
Dewi, K. H., Kusumaningtyas, A. N., Ekawati, E., & Soebhan, S. R. (2018). Modal, Strategi Dan Jaringan Perempuan Politisi Dalam Kandidasi Pilkada Langsung. Jurnal Penelitian Politik, 15(2), 267-288.
Denzin N. K. & Lincoln Y. S. (2009). Handbook of Qualitative Research. Pustaka Pelajar. Yogyakarta.
Djam’an Satori, A. K. (2011). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung. Alfabeta.
Field, J. (2011). Modal Sosial (Social Capital). Edisi Indonesia. Kreasi Wacana, Yogyakarta.
Firmanzah. (2020). Kepopuleran Pejabat dalam Image Position di Mata Publik. Venus (229). Rineka Cipta. Jakarta
Fukuyama, F. (2002). Trust: Kebajikan Sosial dan Penciptaan Kemakmuran. Qalam. Yogyakarta
Fukuyama, F., & Ruslani. (2002). The Great Disruption: Hakikat Manusia dan Rekonstitusi Tatanan Sosial. Qalam. Yogyakarta
Kartika, A. I. (2021). Figur Politik Petahana A. Kaswadi Razak Pada Pemilihan Bupati Soppeng Tahun 2020. (Doctoral dissertation, Universitas Hasanuddin).
Levitsky, S. (2003). Transforming Labor-Based Parties in Latin America: Argentine Peronism in Comparative Perspective. Cambridge University Press.
Muhtadi, B. (2019). Populisme, Politik Identitas, dan Dinamika Elektoral: Mengurai Jalan Panjang Demokrasi Prosedural. Intrans Publishing.
Muhtadi, B. (2019). Vote Buying in Indonesia: The Mechanics of Electoral Bribery (p. 318). Springer Nature.
Mujani, S., Liddle, R. W., & Ambardi, K. (2012). Kuasa rakyat: Analisis tentang perilaku memilih dalam pemilihan legislatif dan presiden Indonesia pasca orde baru. Mizan Media Utama.
Repi, M. (2019). Strategi Pemenangan Anggota Legislatif Terpilih Pada Pemilihan Legislatif Tahun 2019. Jurnal Politico, 8(4).
Ronaldo, S. (2020). Pengelolaan Jejaring Politik Lisda Hendrajoni Pada Pemilu Legislatif DPR RI Tahun 2019 di Sumatera Barat. (Doctoral dissertation, Universitas Andalas).
Robert K. Yin. (2015). Studi Kasus: Desain dan Metode, Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Schroder, Peter. (2008). Strategi Politik, Jakarta: Friedrich Stiftung.
Sukmadinata, N. S. (2011). Metode Penelitian dan Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Sugiyono. (2007). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D. Elfabeta. Bandung.
Surbakti, R. (1992). Memahami Ilmu Politik. Gramedia Widiasarana Indonesia. Jakarta.
Tribunsumbar.Com, (2019), Firdaus dan muhayatul: Caleg jadi pembuktian the Power Of Silaturrahim, (https://www.tribunsumbar.com/firdaus-dan-muhayatul-caleg-jadi-pembuktian-the-power-of-silaturahim/), diakses Mei 2022.
Valora.co.id, (2019), PKB potensi loloskan tiga kaderanya ke DPRD Sumbar (http://valora.co.id/solselkab/berita/12773/pkb-potensi-loloskan-3 kadernya-ke-dprd-sumbar.html), diakses Mei 2022.
Venus, A., Rema Karyanti, S., & Rakhmat, J. (2004). Manajemen Kampanye: Panduan Teoritis Dan Praktis Dalam Mengefektifkan Kampanye Komunikasi. Simbiosa Rekatama Media.
DOI: https://doi.org/10.15408/sjsbs.v10i4.29916 Abstract - 0 PDF - 0
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.