Pembelajaran Via Google Classroom sebagai Alternatif Solusi Efektif Pembelajaran di Era Pandemi

Robiatul Munajah, Rizqon Halal Syah Aji

Abstract


This study tries to illustrate how students can access alternative learning techniques via online ways during a pandemic. In the Covid-19 emergency, educators and students will have a unique experience. The government implemented a policy on online education to enable pupils to learn even when they are socially isolated. The impact of the learning process throughout the epidemic since the start of 2020 is the result of digital transformation efforts as a means of instruction for teachers and pupils. This research employs a descriptive qualitative approach. The primary sources of data are teachers and students in elementary schools. Data collecting strategies included observation, interviewing, and documenting learning activities using Google Classroom during the COVID-19 epidemic. The results indicated that around 80% of the time spent using google classroom in the student learning process during the online learning period was due to the fact that it was more effective and efficient than using zoom or google meet. This demonstrates that teachers may give online learning solutions by leveraging a variety of online platforms, one of which is a Google product called Google Classroom.

Keywords: Google Classroom; Online Learning; Pandemic; Social Distancing; Digital Transformation

 

Abstrak

Penelitian ini mempunyai tujuan untuk menjelaskan langkah alternatif pembelajaran terhadap peserta didik melalui metode online di masa pandemi. Pengalaman berbeda bagi pendidik maupun siswa pada keadaan darurat Covid-19. Pemerintah mengeluarkan kebijakan tentang pembelajaran via online difungsikan agar siswa dapat belajar meski dalam keadaan social distancing. Upaya transformasi digital sebagai metode pembelajaran bagi guru dan siswa merupakan dampak dari proses pembelajaran selama pandemi sejak awal tahun 2020. Metode penelitian pada riset ini adalah penelitian kualitatif dengan jenis deskriptif. Sumber data berasal dari para guru dan para siswa di sekolah dasar. Pengumpulan data dilakukan dengan tehnik observasi, wawancara dan dokumentasi dengan instrumen lembar wawancara serta catatan lapangan mengenai kegiatan pembelajaran selama pandemi covid-19 dengan menggunakan google classroom. Hasil penelitian menunjukkan 80% penggunaan google classroom dalam proses belajar siswa pada masa pembelajaran online lebih banyak digunakan dengan alasan penggunaan kuota internet dan waktu yang lebih efektif dan efisien, dibandingkan dengan menggunakan zoom atau google meet. Hal tersebut secara signifikan menunjukkan bahwa guru dapat memberikan solusi untuk pembelajaran online dengan memanfaatkan berbagai platform online salahsatunya produk google yaitu google classroom.

Kata kunci: google classroom; pembelajaran online; pandemi; social distancing; transformasi digital


Full Text:

PDF

References


Adisel, Gawdy, A. P. (2020). Penggunaan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Sistem Manajemen Pembelajaran pada masa Pandemi Covid 19. ALIGNMENT : Journal of Administration and Educational Management, 3(1), 1–10. https://journal.ipm2kpe.or.id/index.php/ALIGNMENT/article/view/1291

Aji & Putra. (2021). Jurnal Sosial dan Budaya Syar-i. Jurnal Sosial Dan Budaya Syar-I, 8(1), 1–20. https://doi.org/10.15408/sjsbs.v8i6.23821

Aji, R. H. S. (2015). Statistik, Polling, dan Pemahaman Metodologi Pada Teknik Penelitian Survai Ekonomi Islam. Al-Iqtishad: Journal of Islamic Economics, 3(2).

Aji, Subekti, R. D., & Nurhayati, T. (2020). Indonesian women: emancipation evidence against global pandemic. International Journal for Studies on Children, Women, Eldery And Disabled, 11(Oct), 47–55.

Astini, N. K. S. (2020). Pemanfaatan teknologi informasi dalam pembelajaran tingkat sekolah dasar pada masa pandemi covid-19. Jurnal Lembaga Penjaminan Mutu STKIP Agama Hindu Amlapura, 11(2), 13–25.

Baharin, R., Halal, R., Aji, S., Yussof, I., & Saukani, N. M. (2020). Impact of Human Resource Investment on Labor Productivity in Indonesia. Iranian Journal of Management Studies, 13(1), 139–164. https://doi.org/10.22059/ijms.2019.280284.673616

Casselman, M. D., Atit, K., Henbest, G., Guregyan, C., Mortezaei, K., & Eichler, J. F. (2020). Dissecting the Flipped Classroom: Using a Randomized Controlled Trial Experiment to Determine When Student Learning Occurs. Journal of Chemical Education, 97(1), 27–35. https://doi.org/10.1021/acs.jchemed.9b00767

Carrillo, C., & Flores, M. A. (2020). COVID-19 and teacher education: a literature review of online teaching and learning practices. European Journal of Teacher Education, 43(4), 466–487. https://doi.org/10.1080/02619768.2020.1821184

Chen, W., Chan, T. W., Wong, L. H., Looi, C. K., Liao, C. C. Y., Cheng, H. N. H., Wong, S. L., Mason, J., So, H. J., Murthy, S., Gu, X., & Pi, Z. (2020). IDC theory: habit and the habit loop. Research and Practice in Technology Enhanced Learning, 15(1). https://doi.org/10.1186/s41039-020-00127-7

Dewi, W. A. F. (2020). Dampak COVID-19 terhadap Implementasi Pembelajaran Daring di Sekolah Dasar. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(1), 55–61. https://doi.org/10.31004/edukatif.v2i1.89

Donitsa-Schmidt, S., & Ramot, R. (2020). Opportunities and challenges: teacher education in Israel in the Covid-19 pandemic. Journal of Education for Teaching, 00(00), 1–10. https://doi.org/10.1080/02607476.2020.1799708

Fong, J. (2007). Blended Learning (Issue July 2014). ResearchGate.

Gumelar, D. R., & Dinnur, S. S. (2020). Digitalisasi Pendidikan Hukum dan Prospeknya Pasca Pandemi Covid-19. Al Ahwal Al Syakhsiyyah, 1(2), 111–122.

Grimaldi, E., & Ball, S. J. (2019). The blended learner : digitalisation and regulated freedom - neoliberalism in the classroom. Journal of Education Policy, 00(00), 1–24. https://doi.org/10.1080/02680939.2019.1704066

Hapsari, S. A., & Pamungkas, H. (2019). Pemanfaatan Google Classroom Sebagai Media Pembelajaran Online Di Universitas Dian Nuswantoro. WACANA: Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi, 18(2), 225–233. https://doi.org/10.32509/wacana.v18i2.924

Insyiroh, I. M., Hariani, E. P., & Mubaroq, S. (2020). Pendidikan berbasis kearifan lokal sebagai solusi menghadapi kesenjangan digital dalam kebijakan pembelajaran jarak jauh pada masa pandemi di Indonesia. Indonesian Journal of Social Development, 1(1), 51–72.

Imania, Kuntum An Nisa. (2019). Rancangan Pengembangan Instrumen Penilaian Pembelajaran Berbasis Daring. Jurnal PETIK. Vol 5, 31-47.

Nurhayati & Syah. (2020). Emansipasi Melawan Pandemi Global: Bukti Dari Indonesia. Buletin ’Adalah, pp. 81–92. https://doi.org/10.15408/adalah.v4i1.15468

Rigianti, H. A. (2020). KENDALA PEMBELAJARAN DARING GURU SEKOLAH DASAR DI KABUPATEN BANJARNEGARA. Elementary School, 7(2), 297–301. https://doi.org/10.1155/2010/706872

Ritonga, R., Iskandar, R., Ridwan, Y., & Aji, R. H. S. (n.d.). Penelitian Tindakan Kelas Strategi Pengembangan Profesi Guru (1st ed.; W. Amelia, ed.). PT Rajawali Buana Pusaka.

Suni Astini, N. K. (2020). Tantangan Dan Peluang Pemanfaatan Teknologi Informasi Dalam Pembelajaran Online Masa Covid-19. Cetta: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(2), 241–255. https://doi.org/10.37329/cetta.v3i2.452

Syah, R. H. (2020). Dampak Covid-19 pada Pendidikan di Indonesia: Sekolah, Keterampilan, dan Proses Pembelajaran. SALAM: Jurnal Sosial Dan Budaya Syar-I, 7(5). https://doi.org/10.15408/sjsbs.v7i5.15314




DOI: https://doi.org/10.15408/sjsbs.v9i2.25469 Abstract - 0 PDF - 0

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.