AGAMA DAN SENSITIVITAS GENDER: STUDI PEMIKIRAN KHALED ABOU EL FADL TERHADAP POSISI PEREMPUAN
Abstract
Artikel ini hendak mempertegas tentang posisi perempuan yang termuat dalam ajaran suatu agama, terutama Islam, yang sampai saat ini perannya sering disubordinasikan oleh kelompok-kelompok yang berdalih bahwa perempuan memang ditakdirkan tersubordinasi. Untuk mempertegas hal itu, pembacaan “hermeneutika negosiatif” seperti yang ditawarkan Khaled Abou El Fadl dijadikan sebagai landasan utamanya. Pendekatan historis dan teologis berguna untuk memperjelas, menilai, dan menganalisis faktor-faktor yang menyebabkan posisi perempuan seringkali dinomorduakan dibanding laki-laki. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ketidakadilan terhadap perempuan, utamanya disebabkan oleh dalih bahwa terdapat konten hadis yang memuat ajaran-ajaran bahwa perempuan tidak lebih hanya sebatas makhluk yang bertugas melayani laki-laki, tidak layak menjadi pemimpin, dan cukup di rumah saja.
Keywords
References
Baidlowi, Ahmad. Tafsir Feminis: Kajian Perempuan dalam al-Qur’an dan Para Mufasir Kontemporer. Bandung: Nuansa, 2005.
Baried, Baroroh. “Konsep Wanita dalam Islam”, dalam Wanita Islam Indonesia Kajian Tekstual dan Kontekstual, Jakarta: INIS, 1993.
Bashin, Kamla dan Nighat Said Khan. Persolan Pokok Mengenai Feminisme dan Relevansinya, Alih Bahasa S. Herlina, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 1995.
Bhasin, Kamla dan Nighat Said Khan, Persoalan-persoalan Pokok Mengenai Feminisme, terj. S. Herlinah, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 1995.
El Fadl, Khaled Abou. Atas Nama Tuhan: Dari Fikih Otoriter ke Fikih Otoritatif. Terj. R. Cecep. Jakarta: Serambi, 2004.
_________________. And God Knows the Soldiers: The Authoritative and Authoritarian in Islamic Discourses. Boston: University Press of America, 2001.
_________________. Reasoning with God: Reclaming Shariah in the Modern Age. London: Rowman & Littlefield, 2014.
_________________. Rebellion and Violence in Islamic Law. Cambridge: Cambridge University Press, 2001.
_________________. Speaking in God’s Name: Islamic Law, Authority and Women. London: Oneworld Publications, 2014.
Fakih, Mansour. Analisis Gender dan Transformasi Sosial, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2013.
Fudhaili, Ahmad. Perempuan Di Lembaran Suci; Kritik atas Hadis-hadis Shahih. Jakarta: Kementran Agama RI, 2012.
Habuddin, Ihab. “Konstruksi Gagasan Feminisme Islam Khaled M. Abou El- Fadl Relevansinya dengan Posisi Perempuan dalam Keluarga”, Jurnal Al-Ahwal, Vol. 5, No. 2 (2012): 1-30.
Hereah, Yoyoh. “Menggugat Kesetaraan Gender Sebagai Sebuah Vision Bangsa”, Jurnal Universitas Mercubuana Jakarta, 2012.
Jamaluddin. “Distorsi Hadits Misogonis dan Kesetaraan Gender dalam Perspektif Fatimah Mernissi”, Jurnal Tribakti, Volume 20, Nomor 2 (Juli 2009): 109-121.
Mansour, Fakih. Posisi Kaum Perempuan dalam Islam”Membicang Feminisme: Diskurus Gender Perspektif Islam, Surabaya: Risalah Gusti, 1996.
Megawangi, Ratna. Membiarkan Berbeda? Sudut Pandang Baru tentang Relasi Gender, Bandung: Mizan, 1999.
Mernissi, Fatima dan Riffat Hasan. Setara di Hadapan Allah. Alih bahasa oleh tim LSPPA, cet III. Yogyakarta: LSPPA, 2000.
_________________. Beyond the Veil, Revised Edition: Male-Female Dynamics in Modern Muslim Society. Bloomington: Indiana University Press, 1987.
_________________. Womens rebellion & Islamic memory. London: Zed Books, 1996.
_________________. Menengok Kontroversi Peran Wanita dalam Politik. Surabaya: Dunia Ilmu, 1997.
_________________. Women and Islam: An Historical and Theological Inquiry. New Delhi: Kali for Women, 1993.
Rahman, Fazlur. Islam and Modernity Transformation of Intellectual Tradition. London: University of Chicago Press, 1984.
Rusydi, M. “Perempuan dihadapan Tuhan”, An Nisa’a: Jurnal Kajian Gender dan Anak, Vol. 7, No. 2 (Desember 2012): 78-80.
Suryadi. Metode Kontemporer Memahami Hadis Nabi: Perspektif Muhammad al-Ghazali dan Yusuf al-Qardawi, cet. Ke-1 Yogyakarta: Teras, 2008.
Zayd, Nasr Hamid Abu. Critique of Religious Discourse. New Haven: Yale University Press. 2018.
DOI: 10.15408/ushuluna.v6i2.30001
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.