KONSEP MASLAHAH MURSALAH SEBAGAI LANDASAN FILOSOFI PENGAWASAN LEMBAGA ZAKAT: Perbandingan Regulasi Lembaga Zakat di Indonesia dan Kuwait

Arif Himawan Saputra, Siti Hana

Abstract

Penelitian ini mengungkapkan persamaan dan perbedaan pengawasan Lembaga
Pengelola Zakat (LPZ) di Indonesia dan Kuwait, dengan konsep dasar maslahah mursalah
yang dijadikan sebagai patokan untuk melihat sebab atau alasan persamaan dan
perbedaannya. Metode penelitian ini menggunakan yuridis normatif dengan teknik
pengumpulan data library research dengan melakukan kajian peraturan perundang-
undangan zakat negara Indonesia dan Kuwait, ditambah mengutip buku-buku hukum dan
non hukum, kitab dan buku fikih dan ushul fikih, artikel jurnal, repositori skripsi dan
tesis, serta website-website sebagai pengayaan, yang berhubungan dengan topik ini.
Dengan melihat sebab-sebab dan kondisi masyarakat kedua negara, serta memperhatikan
aspek maslahah mursalah, kemudian membandingankannya, maka penelitian ini berhasil
menyimpulkan bahwa pengawasan LPZ di kedua kedua negara memiliki persamaan dan
perbedaan dalam regulasi maupun praktiknya. Di Indonesia regulasi pengawasan amatlah
rumit dalam peraturan perundang-undangan zakat, sedangkan pengawasan di Kuwait
amatlah sederhana dengan aturan yang cukup singkat. Sedangkan keduanya memiliki
aturan tertulis berbentuk peraturan perundang-undangan zakat, terdapat pengawasan
internal maupun eksternal LPZ.

Keywords


Maslahah Mursalah, Pengawasan Lembaga Zakat, Indonesia,Kuwait

References

Abu Dawud, Imam. Sunan Abu Dawud. Juz 1, kitab Zakat, bab “Man

yajuzu lahu akhdzu al-shadaqah wa huwa ghaniyun”. Darul Fikr,

Beirut Lebanon. 1994. Hadits No. 1635.

Abu Dawud, Imam. Sunan Abi Dawud. Juz. 1, kitab Zakat, bab. ―Zakatu

as- Saimah‖, 1994. Hadits nomor. 1584.

Al-Quran dan Terjemah. Jakarta: Pustaka Jaya Ilmu. 2014.

At-Thahir bin Asyiyur, Imam Muhammad. Maqashid asy-syariah alislamiyah, Tunisia: Darussalam, 2014.

Azizi, Qodri. Eklektisisme Hukum Nasional: Kompetisi Antara Hukum

Islam dan Hukum Umum. Yogyakarta: Gama Media, 2002.

Al-Bukhari, Imam. Shahih Bukhari. Juz 1, bab “Shalatu al-Imam wa

du‟aihi ala shahibi as-Shadaqah”. Darul Kutub Al-Ilmiyah, Beirut

Lebanon. Hlm. 504. Hadits No. 1497.

Abu Dawud, Imam. Sunan Abi Dawud. Juz. 1, kitab Zakat, bab. “Zakatu

as- Saimah”, 1994. Hadits nomor. 1584.

Suherman, Ade Maman. Pengantar Perbandingan Sistem Hukum. Jakarta:

Rajawali Press 2004, Cet. 1.

Dahlan, Abdurrahman. Ushul Fiqh, Jakarta: Sinar Grafika Offset, 2011.

Efendi, Jonaedi dan Johnny Ibrahim. Metode Penelitian Hukum Normatif

dan Emperis. Cet. Ke 3. Jakarta: Kencana. 2020.

Kementerian Agama. Kompilasi Peraturan Perundang-Undangan Zakat

Nasional. Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam,

Direktorat Pemberdayaan Zakat dan Wakaf Tahun, 2010.

Khallaf, Abdul Wahab. Ilmu Ushul Fiqh. Darul Hadits, 2002.

Khallaf, Abdul Wahab. Ilmu Ushul Fiqh. (Tarjamah) Semarang: Penerbit

Dina Utama. 2014.

Ma‗luf, Louis. Al-Munjid Fi Al-Lughah wa al-A‟lam. Beirut: dar alMasyriq, 2011.

Munawwir, Ahmad Warson dan Muhammad Fairuz. Kamus Al-Munawwir

Arab- Indonesia Terlengkap, Surabaya: Pustaka Progressif, 2007.

Nawawi, Imam. Raudhatu at-Thalibin wa Umdatu al-Muftin. Juz. II. Cet.

Beirut: Al - Maktabah Al-Islami, 1991

Nonet, Philippe. Dan Philip Shelznick. Hukum Resposif Terjemahan dari

buku Law and Society in Transition: Toward Responsive Law.

Bandung: Penerbit Nusmedia. 2008.

Nurhayati, Sri dkk. Akuntansi dan Manajemen Zakat. Kementerian

Agama, Jakarta: Penerbit Salemba Empat, 2020.

Satjipto Rahardjo, Ilmu Hukum. Bandung: Citra Aditya Bakti, 2012.

Soeroso, R. Pengantar Ilmu Hukum. Bandung: Sinar Grafika, 2018.

Suherman, Ade Maman. Pengantar Perbandingan Sistem Hukum. Jakarta:

Rajawali Press, 2004.

Suma, Muhammad Amin. Sinergi Fikih dan Hukum Zakat Dari Zaman

Klasik Hingga Kontemporer. Tangerang Selatan: Kholam

Publishing, 2019.

Syahroni, Oni dkk. Fikih Zakat Kontemporer. Depok: Rajawali Press,

Qardhawi, Yusuf. Fiqh Zakat. Beirut Lebanon: Muassasah Risalah

Nasyirun, 2007.

Qardhawi, Yusuf. Hukum Zakat, Terj. Bandung: Pustaka Mizan dan Litera

Antar Nusa. 1999.

Qism Minhaj Ad-Dirasy KMI Gontor. Ushul Fiqh. Ponorogo Jawa Timur:

Darussalam Press, Juli 2011.

Amin Farih. REINTERPRETASI MAṢLAḤAH SEBAGAI METODE

ISTINBĀṬ HUKUM ISLAM: Studi Pemikiran Hukum Islam Abū

Isḥāq Ibrāhīm al- Shāṭibī. (Artikel Jurnal AL-AHKAM — ISSN

-4603, Volume 25, Nomor 1, April 2015).

Clarashinta Canggih, Khusnul Fikriyah, Ach. Yasin. POTENSI DAN

REALISASI DANA ZAKAT INDONESIA. (Journal of Islamic

Economics E-ISSN 2548- 3544, P-ISSN 2549-0850 Halaman 14-

Universitas Negeri Surabaya. Volume 1 Nomor 1, Januari

.

Dedi, KONSEP KEWAJIBAN MEMBAYAR PAJAK DAN ZAKAT DALAM

ISLAM. Jurnal Penelitian & Pengabdian, UIN Sutan Syarif Kasim

Riau, Vol. 5, No. 2, Juli-Desember 2017.

Ezril, Manajemen Zakat dari Era dan Negara yang berbeda. STIE

Syari‗ah Bengkalis.

Fitriyani, Abd. Basir Laupe. Positivisasi Hukum Islam Dalam Pembinaan

Hukum Nasional di Indonesia. Jurnal Al—Ulum, Institut Agama

Islam Negeri Ambon & Direktorat Jenderal Pendidikan Islam

Kemenag RI, Volume. 13 Nomor 2, Desember 2013 Hal 453 - 470

Maulana, Dian Galuh. LPZ (Studi Pada ASN di Kabupaten Lumajang).

Jurnal Ilmiah Universitas Brawijaya Malang. 2018.

Hartanto. Wenda. Kesadaran Hukum Sebagai Aspek Dasar Politik Hukum

Legislasi : Suatu Tinjauan Filsafat. Jurnal Rechtvinding, Kantor

Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Riau, ESSN 2089-9009,

Volume 4 No. 3 Desember 2015.

Haryono, Umar. PENGAWASAN UNTUK PEMBERANTASAN KORUPSI.

Jurnal Akuntansi & Auditing, Inspektorat Jenderal Kementerian

Pendidikan Nasional dan Kebudayaan, Volume 8/No. 2/Mei 2012.

Ilyas, Muhammad. Analisis Perbandingan Pengelolaan Zakat di

Indonesia, Sudan dan Kuwait. Skripsi S1 Prodi Akuntantansi

Lembaga Kuangan Syariah, Jurusan Akuntansi. Politeknik Negeri

Banjarmasin, 2020.

Luluk Musfiroh, Dwi Suhartini, Lina Dwi Mayasari. KOMPETENSI

AUDITOR SYARIAH MODEL KSOC DITINJAU DARI

PERSPEKTIF ISLAM. (BAJ Behavioral Accounting Journal).

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Institut Agama Islam Negeri

Jember, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pembangunan

Nasional Veteran Jawa Timur, SMKS Yayasan Pendidikan dan

Pengajaran Indonesia Surabaya). e-ISSN: 2615-7004. Vol. 4, No. 1,

Juni 2021.

Mahadi Ahmad, Syed Khalid Rashid, Uzaima Ibrahim, Umar A. Oseni.

THE LEGAL AND REGULATORY FRAMEWORK FOR ZAKAH

AND WAQF ADMINISTRATION IN KUWAIT: LESSONS FOR

NIGERIAN ZAKAH AND WAQF INSTITUTIONS. (International

Journal of Business, Economics and Law, Vol. 7, Issue 4 (Aug.)

ISSN 2289-1552. 2015).

Mario Julianto, Aditya Yuli Sulistyawan. PEMAHAMAN TERHADAP

ASAS KEPASTIAN HUKUM MELALUI KONSTRUKSI

PENALARAN POSITIVISME HUKUM. Jurnal Crepido, Fakultas

Hukum Universitas Diponegoro, Vol. 01, Nomor 01, Juli 2019.

Noor-Ul-Amin Leghari. THE MALIKI DOCTRINE OF

MASLAHAH MURSALAH. (A Thesis Of Master of Arts, The

Faculty of Graduate Studies and Research, The Institute of Islamic

studies, McGill University. 1984).

Purwanto. KONSEP MASLAHAH MURSALAH DALAM PENETAPAN

HUKUM ISLAM MENURUT PEMIKIRAN NAJMUDDIN ATTHUFI. (Skripsi Jurusan : Ahwal Al-Syakhsiyyah Fakultas Syariah

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) METRO. 2018).

Rochmantika, Ridwana dan Dyah Pravitasari. Penerapan Audit Syariah

Dalam Peningkatan Akuntabilitas Pengelolaan Dana Zakat, Infaq

dan Sedekah Pada Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten

Tulungagung. (ZAWA: Jurnal Manajemen Zakat dan Wakaf.

Akuntansi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas

Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung. Volume 1,

Nomor 2, Desember 2021).

Rosana, Ellya. KEPATUHAN HUKUM SEBAGAI WUJUD

KESADARAN HUKUM MASYARAKAT. Jurnal TAPIs Vol.10

No.1. Dosen Prodi Pemikiran Politik Islam, Fakultas Ushuluddin

IAIN Raden Intan Lampung, Januari-Juni 2014.

Syafiq, Ahmad. Peningkatan Kesadaran Masyarakat dalam Menunaikan

Zakat, Infaq, Shadaqah dan Wakaf (ZISWAF). Badan Pengawas

Mahkamah Agung Republik Indonesia.

Syafiq, Ahmad. Urgensi Peningkatan Akuntablitas Lembaga Pengelola

Zakat. Jurnal ZISWAF, Vol. 3, No. 1, Juni 2016.

https://aclc.kpk.go.id

https://binus.ac.id

https://dataindonesia.id/ragam/detail/sebanyak-869-

penduduk-indonesia- beragama-islam.

https://dataindonesia.id/ragam/detail/pengumpulan-zakat-nasionalmencapai-rp14- triliun-pada-2021

https://eprints.binadarma.ac.id

https://greatnusa.com/artikel

https://money.kompas.com/read/2022/01/17/154500726/juml

ah-penduduk- miskin-ri-capai-2650-juta-orang-lebihtinggi

https://www.kompasiana.com.

https://pji.kejaksaan.go.id

https://regional.kompas.com

https://twitter.com/VIVAcoid

Kemlu.go.id.


Full Text: PDF

DOI: 10.15408/mr.v1i2.35191

Refbacks

  • There are currently no refbacks.