MAJAS PADA KUMPULAN PUISI ROMANTISME KARYA CHAIRIL ANWAR

Muhammad Yasin Fadhilah, Nadiyah Iklimah, Wisnu Ahmad Rifai, Aurel Malinda Zettirah

Abstract


ABSTRAK
Tulisan ini bertujuan untuk menemukan majas pada kumpulan puisi romantisme karya Chairil Anwar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan bentuk pendekatan studi, analisis data, dan teknik pengumpulan data. Puisi yang kami analisis berjudul Tak Sepadan, Sia-Sia, Senja di Pelabuhan Kecil, Sajak Putih, Cinta & Benci, Cintaku Jauh di Pulau, Penerimaan, dan Taman. Berdasarkan hasil analisis yang terdapat pada puisi tersebut, terdapat beberapa majas di antaranya, personifikasi, alegori, simbolik, metafora, retorik, hiperbola, sinekdoke totem pro parte, metonimia, asosiasi, dan repetisi. Untuk menganalisis Bahasa dalam puisi-puisi tersebut kami menggunakan pendekatan kajian stilistika. Alat pengumpulan data dalam penelitian ini diperoleh dari sumber yang sudah ada.

ABSTRACT

This study aims to study interdisciplinary literary theory, especially the style of language used in sentences in making literary works more alive. Majas can develop the potential of language as a medium of language teaching and study. The method used in this research is qualitative with a study of the form of approach, data analysis, and data collection. This study analyzes a collection of poems by Chairil Anwar romanticism entitled Tak Sepadan, Sia-Sia, Senja di Pelabuhan Kecil, Sajak Putih, Cinta & Hate, Cintaku Far on the Island, Acceptance, and the Garden. Based on the analysis contained in the poem, there are several figures of speech including personification, allegory, symbolic, metaphor, rhetoric, hyperbole, synecdoche totem pro parte, metonymy, association, and repetition. To analyze the language in these poems, we use a stylistic study approach. Data collection tools in this study were obtained from existing sources.


Keywords


majas; puisi; stilistika; Figure of speech; poetry; stylistics.

Full Text:

PDF

References


Abdul Rachman, Chairil Effendy, & Totok Priyadi. (2013). Majas Metafora pada Kumpulan Sajak Chairil Anwar Aku Ini Binatang Jalang, Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa, 2(6), 2.

Afriansyah. (2018). Peningkatan Kemampuan Siswa Menulis Puisi di Kelas VIII B MTS Al Khairaat Buluri Melalui Objek Kontekstual. Scale: Journal of Pedagogy, Vol. 1 No.2.

Akhmad Muzakki. (n.d.). Stilistika al-Qur’an Gaya Bahasa al-Qur’an dalam Konteks Komunikasi.

Arinah Fransori. (2017). Analisis Stilistika pada Puisi Kepada Peminta Minta Karya Chairil Anwar. Jurnal Deiksis, 9(1), 2.

Dhea Rizka Noor Aliefta, Mulyono, & Maharani Intan Andalas. (2018). ROMANTIKA KESEDERHANAAN DALAM NOVEL HUJAN BULAN JUNI KARYA SAPARDI DJOKO DAMONO: KAJIAN STILISTIKA. Jurnal Sastra Indonesia, 7(3), 180.

Dina Merdeka Citraningrum. (2016). Menulis Puisi dengan Teknik Pembelajaran yang Kreatif. Jurnal Belajar Bahasa, 1(1), 83.

Fonetik: Kajian Psikolinguistik.” Jurnal Palgunadi, 1(1).

Hasanah, D. U. (2019). Analisis Penggunaan Baya Bahasa pada Puisi-Puisi Karya Fadli Zon. KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, Vol. 5, No. 1.

Kustiawan, A. A., and Utomo AWB. (2019). Jangan Suka Game Online: Pengaruh Game Online dan Tindakan Pencegahan. CV. Magetan, Jawa Timur: AE Media Grafika.

Manik, A. A. R. B., J. F. Purba, and I. S. Sianturi. (2020). “Pemorelahan Bahasa pada Anak Usia 5 Tahun: Kajian Psikolinguistik.” Jurnal Sasindo (Program Studi Sastra Indonesia FBS Unimed), 9(2).

Masruchin, U. N. (2017). Buku Pintar Majas, Pantun, dan Puisi. Huta Publisher.

Murdyanti, Nurma. (2021). Kajian Frasa Nomina Beratribut pada Teks Terjemahan Al- Quran Surat Al-Ahzab. Universtas Muhammadiyah Surakarta.

Nazir, Moh, and Moh. (2011). Metode Penelitian. Bogor: Penerbit Ghalia Indonesia.

Pradopo, & Rahmat Djoko. (2010). Pengkajian Puisi (11th ed.). Gadjah Mada University Press.

Pradopo, R. D. (2021). Stilistika. Gadjah Mada University PressRirien Ekoyanantiasih. (2015). Majas Metafora dalam Pemberitaan Olahraga di Media Massa Cetak. Pujangga: Jurnal Bahasa Dan Sastra, 1(1), 17.

Risma, Tiyasti Ningrum, and Purwo Yudi Utomo Asep. (2021). “Analisis Frasa Nominal Subordinatif pada Teks Berita Suara.Com ‘Tak Semuanya Sehat, Sayuran Jenis Ini Justru Picu Tekanan Darah Tinggi.’” Jurnal Ilmu Kebahasaan dan Kesehatan.

Rodhiyatullahmi, R., S. Makmun, and B. Muslim. (2022). “Peran Gawai terhadap Pemerolehan Bahasa Anak Usia 7—12 Tahun di Desa Ombe Baru Kecamatan Kediri Kabupaten Lombok Barat.” Jurnal Ilmiah Telaah, 7(1).

Saiful Munir, Nas Haryati S, & Mulyono. (2013). Diksi Dan Majas Dalam Kumpulan Puisi Nyanyian Dalam Kelam Karya Sutikno W.S: Kajian Stilistika. Jurnal Sastra Indonesia , 2(1).

Setyadi, Ary. (2017). “Unsur Tambahan dalam Frase Adjektiva.” Jurnal Nusa 14(4).

Sulastri, Eko Evi. (2022). “Pemerolehan Bahasa Anak Usia 5 Tahun pada Tataran

Soli Soli, & Sukirno Sukirno. (2021). , Aspek Stilistika Dalam Antologi Cerpen Mastera Dari Pemburu Ke Terapeutik Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional Dan Pembelajarannya Di SMP. Metafora: Jurnal Pembelajaran Bahasa Dan Sastra , 7(1), 10.

Sri Marlina. (2018). ANALISIS BAHASA KIAS DALAM LIRIK LAGU DAERAH BIMA LOPI PENGE DI NUSA TENGGARA BARAT. University of Muhammadiyah Malang.


Abstract - 0 PDF - 0

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Tandai Penghitung

 Lihat Statistik Saya