Manajemen dan peran perpustakaan perguruan tinggi dalam sistem kredit semester (sks) & sumber belajar

Anwar Syamsuddin

Abstract


Manajemen perpustakaan perguruan tinggi merupakan suatu proses kegiatan yang dilaksanakan perpustakaan untuk mencapai sasaran dengan seefisien mungkin dengan mendayagunakan semua sumber yang ada. Sumber daya tersebut adalah sumber daya manusia, sarana, metode dan dana.


Keywords


Manajemen; perpustakaan perguruan tinggi; sistem kredit semester; sumber belajar

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.15408/almaktabah.v2i2.1896 Abstract - 0 PDF - 0

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexed by:

Â