Cita Pemilu Demokratis Bagi Masyarakat dan Negara Indonesia

Wany Hayuningrum

Abstract


Pada hakikatnya pemilu merupakan salah satu sarana perwujudan negara demokrasi untuk memilih pemimpin, baik itu presiden dan wakil presiden beserta jajarannya sampai ke tingkat daerah hingga desa sekalipun. Pemilu juga merupakan ajang bagi para calon pemimpin untuk menawarkan visi dan misi mereka kepada masyarakat sesuai dengan apa yang dibutuhkan rakyat kala itu. Bukan hanya itu saja, terkadang para calon kandidat juga menyuguhkan sesuatu yang menarik dan terkesan “berbeda” agar pemilih/masyarakat itu sendiri memilihnya sebagai pemimpin mereka.

Full Text:

PDF Untitled ()


DOI: https://doi.org/10.15408/adalah.v2i3.8189 Abstract - 0 PDF - 0 Untitled () - 0

Refbacks

  • There are currently no refbacks.