Pola Pikir Birokrat Pengabdi

Authors

  • Husniah Husniah

DOI:

https://doi.org/10.15408/adalah.v2i2.8182

Abstract

Dalam rangka mewujudkan cita-cita bangsa yang tercantum dalam pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, perlu dibangun aparatur sipil negara yang memiliki integritas, profesionalitas, komitmen yang tinggi serta mampu menyelenggara-kan pelayanan publik yang berkualitas bagi masyarakat.

Downloads

Published

2018-06-10

Issue

Section

Articles