Metode Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Di Masa Pandemi COVID 19

Zaenal Arifin

Abstract


Learning is the process of students interacting with educators and learning resources in a learning environment in order to acquire knowledge, master skills and character, and develop a trusting attitude in students. During the COVID-19 pandemic, the distance learning process (PJJ) agreed upon to break the chain of COVID-19 spread requires collaboration between existing methods while adhering to the PJJ system teaching method's principles. Circular Letter No. 4 of 2020 from the Minister of Education and Culture recommends that all activities in educational institutions be kept at a distance and that all material submissions be made at the students' respective homes. During the Covid-19 pandemic, the following learning methods may be used: 1) Project-Based Learning, 2) Online Learning, 3) Offline Learning, 4) Home Visit Learning, 5) Integrated Curriculum, 6) Blended Learning, and 7) Radio Learning.

Keywords: Islamic Education; Covid 19 Pandemic Period

 

Abstrak

Pembelajaran merupakan proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar, agar dapat terjadi proses perolehan ilmu pengetahuan, penguasaan kemahiran dan tabiat, serta pembentukan sikap kepercayaan pada peserta didik.  Pada masa pandemi covid 19 proses pembelajaran jarak jauh (PJJ) yang telah disepakati untuk memutus mata rantai meluasnya covid 19 diperlukan adanya kolaborasi atara metode yang ada dengan tetap memperhatikan prinsip-prinsip metode mengajar sistem PJJ. Surat Edaran nomor 4 tahun 2020 dari Menteri Pendidikan dan kebudayaan yang menganjurkan seluruh kegiatan di institusi pendidikan harus jaga jarak dan seluruh penyampaian materi akan disampaikan di rumah masing-masing. Metode pembelajaran yang dapat dipakai pada masa Pandemi Covid 19, diantaranya; 1) Project Based Learning, 2) Daring Method, 3. Luring Method, 4. Home Visit Method, 5. Integrated Curriculum, 6. Blended Learning, 7. Pembelajaran melalui Radio

Kata Kunci: Pendidikan Islam; Masa Pandemi Covid 19


Full Text:

PDF

References


Ahmad, Syar’i. (2005). Filsafat Pendidikan Islam. Jakarta: Pustaka Firdaus.

Al Nahlawi, Abdurrahman. (1979). Ushul al Tarbiyah wa Ashalibuha fi al Baytwa al Madrasah wa al Mujtama’, Damaskus: Da al Fikr.

Al Nahlawi, Abdurrahman. (1989). Prinsip-prinsip dan Metode Pendidikan Islam dalam Keluarga di Sekolah dan di Masyarakat, Bandung: CV Diponegoro.

Aly, Hery Noer. (1999). Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta: Logos.

Arifin, HM. (1994). Ilmu Pendidikan Islam Suatu Tinjauan Teoritik dan Praktis Berdasarkan Pendekatan Interdisipliner. Jakarta: Bumi Aksara.

Aziz, Erwati. (2006). Prinsip-prinsip Pendidikan Islam. Bandung: Karya Cipta.

Azra, Azyumardi. (2014). Pendidikan Islam, Tradisi dan Modernisasi di Tengah Tantangan Milenium III, cet. 2 Jakarta: Kencana.

Daradjat, Zakiah. dkk. (2011). Metodik Khusus Pengajaran Agama Islam. Jakarta: Bumi Aksara.

Departemen Agama RI, Al Quran dan Terjemahnya, Jakarta: CV Indah Prees. 2007.

http://diknas.okukab.go.id/page/detail/sambutan-kepala-dinas

Interdisipliner, (1994) Jakarta; Bumi Aksara.

Martono, Nanang. (2000). Kritik Sosial dalam Praktik Pendidikan dalam Film Laskar Pelangi, Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, Volume 3 Nomor 16, Mei.

Mulyasa, E. (2006). Menjadi Guru Profesional “menciptakan pembelajaran kreatif dan menyenangkan”. Bandung: Rosyda Karya.

Patoni, Achmad. (2013). Metodologi Pendidikan agama Islam. Jakarta: PT Bina Ilmu, 2004.

Sudjana, Nana. (1991). Dasar-dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algesindo.

Surahmat, Winarno. (2000). Pengantar Interaksi Belajar Mengajar. Jakarta: Media Pustaka.

Surat Edaran Menteri Pendidikan dan Kebudayaan nomor 4 tahun 2020 tertanggal 24 Maret 2020

Tafsir, Ahmad. Ilmu Pendidikan Islam,Bandung: Rosda.

Tim Penyusun Kamus Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, (1994). Kamus Besar Bahasa Indonesia,Jakarta: Balai Pustaka, edisi kedua.

Uhbiyati, Nur. Ilmu Pendidikan Islam, Bandung: CV Pustaka Setia. 1998. Jilid I

Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional (SISDIKNAS) nomor 20 Tahun 2003 Bab I pasal 1 ayat 20.

Wenstenlain. (Tth) Dasar-dasar Ilmu Pendidikan (Buku Panduan Mahasiswa). Jakarta: Bumi Aksara.

Zaprulkhan, (2013). Filsafat Umum Sebuah Pendekatan Tematik, Jakarta: Rajawali Pers.




DOI: https://doi.org/10.15408/sjsbs.v8i5.22518 Abstract - 0 PDF - 0

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.