Model Kepengurusan Organisasi Dalam Meningkatkan Motivasi Kerja DKM Masjid Di Masjid Al-Furqon Haurgeulis

Sobirin Sobirin, Zulhayti Zulhayti, Afrig Afrig

Abstract


Meanwhile, in general, a mosque is a holy place for Muslims that functions as a place of worship, a center for religious and community activities that must be fostered, maintained and developed in a regular and planned manner. The purpose of this research is to find out the management model of the Al-Furqon Haurgeulis Mosque DKM organization. The method used in this research is qualitative research with data collection techniques through observation, interviews and documentation. The Chairperson of the Mosque Prosperity Council is a driving force that encourages existing activities such as: 1) Providing motivation and direction to his subordinates. 2) Develop a work program 3) As a facilitator between activity units 4) Delegate tasks to subordinates 5) As an inspiration.

Keywords: Mosque; Model; Motivation; Management

 

Abstrak

Secara umum masjid adalah tempat suci umat Islam yang berfungsi sebagai tempat ibadah, pusat kegiatan keagamaan, dan kemasyarakatan yang harus dibina, dipelihara dan dikembangkan secara teratur dan terencana. Tujuan penelitain ini adalah Untuk mengetahui model kepengurusan organisasi DKM Masjid Al-Furqon Haurgeulis. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Model Kepengurusan Organisasi dalam Meningkatkan Motivasi Kerja Dewan Kemakmuran Masjid Al-Furqon Haurgeulis. Ketua Dewan Kemakmuran Masjid adalah sebagai penggerak yang mendorong aktifitas kegiatan yang ada seperti: 1) Memberikan motivasi dan arahan kepada bawahannya. 2) Menyusun program kerja 3) Sebagai fasilisator antar unit kegiatan 4) Mendelegasikan tugas kepada bawahannya 5) Sebagai inpirator.

Kata Kunci: Masjid; Model; Motivasi; Kepengurusan


Full Text:

PDF

References


Al-Qaradhawi, Y. 2000. Tuntutan Membangun Masjid, Al-Shirat Al-Syar’iyah li Bina Al- Masjid. Jakarta: Gema Insani Prees.

Achmad, M. 2008. Tehnik Simulasi dan Permodelan. Yogyakarta: Universitas Gajah Mada.

As’ad, M. 1995. Pisikologi Industri. Yogyakarta: Liberty.

Asep, U dan Cacap, C. 2010. Manajemen Masjid. Bandung: Angkasa.

Ayub, E.M. 2007. Manajemen Masjid. Jakarta: Gema Insani.

Depdikbud. 2001. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Hasibuan, S.P.M. 2007. Organisasi dan Motivasi: Dasar Peningkatan Produktifitas. Jakarta: Bumi Aksara.

Hasibuan, S.P.M. 2014. Organisasi dan Motivasi: Dasar Peningkatan Produktifitas. Jakarta: Bumi Aksara.

Hasibuan, S.P.M. 2014. Manajemen Dasar Pengertian dan Masalah. Jakarta: Bumi Aksara.

Ismail, U.A. dan Castrawijaya, C. 2010. Manajemen Masjid. Bandung: Remaja Rosadakarya.

Jasa, ASU. 2015. Prinsip-perinsip Manajemen Pemesaran Jasa. Yogyakarta: CAPS.

Keban, Yeremias T. (2004). Enam Dimensi Strategis Administrasi Publik, Konsep, Teori dan Isu. Yogyakarta: Gava Media.

Mangkunegara, A.P. 2017. Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia. Bandung: PT Refika Aditama.

Majid, A. 2013. Strategi Pembelajaran. Bandung: PT Remaja Rosadakarya.

Moeleong, L. 2011. Metode penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosadakarya.

Poerwadaminta, W.J.S. 1987. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Ridin, S. 2013. Penguatan Manajemen Pemberdayaan Fungsi Masjid Al-Fattah Kelurahan Krapyak Semarang. Semarang: LPPM.

Reksohadiprojo, S dan Handoko, S.T. 2000, Organisasi Perusahaan, Teori Struktur dan Perilaku. Yogyakarta: BPFE.

Rivai, V. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan: dari teori ke Praktik. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Suyanto, Sutnah dan Bagong. 2010. Metode Penelitian Sosial. Berbagai Alternatif Pendekatan. Jakarta: Prenada Media Group.

Samsudin, S. 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Pustaka Setia.

Sedarmayanti. 2001. Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Jakarta: Mandar Maju.

Stephen P. Robbins and Timothy A. Judge. 2008. Perilaku Organisasi Edisi 12 Buku 1. Terjemahan: Diana Angelica, Ria Cahyani dan Abdul Rosyid. Jakarta: Salemba Empat.

Siawanto. 2005. Panduan Praktis Organisasi Remas. Jakarta: Al-Kautsar.

Siagian, Sondang. 2007. Fungsi-fungsi manajerial edisi revisi. Jakarta. Bumi Aksara

Sofwan, R. 2013. Penguatan Manajemen Pemberdayaan Fungsi Masjid Al-Fattah di Kelurahan Krapyak Semarang. Semarang: LPPM.

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Kualitatif, Kuantitatif dan R&D. Cet Ke 3. Bandung: Alfabet.

Suherman, E. 2012. Manajemen Masjid. Jakarta: Bumi Aksara.

Sutrisno, H. 2001. Metodologi Research. Yogyakarta: Andi Offset.

Sutopo, H.B. 2006. Metodologi Penelitian Kualitatif. Surakarta: Universitas Negeri Sebelas Maret.

Syamsi, I. 2000. Pengambilan Keputusan dan Sistem Informasi . Jakarta: Bumi Aksara.

Syahruddin. 1986. Mimbar Masjid. CV Haji Masagung.

Syahidin. 2003. Pemberdayaan Umat Berbasis Masjid. Bandung: Alfabeta Setia.

Thoha, M. 2014. Perilaku Organisasi: Konsep Dasar dan Aplikasinya, cetakan ke-23. Jakarta: Rajawali Pers.

Tim Pena Cendekia. 2010. Panduan Mengajar TPQ/TPA. Solo: Gazza Media.

Usmara. 2006. Motivasiindo. Kerja: Proses, Teori dan Praktik. Yogyakarta: Asmara Books.

Yasin, .H. 2011. Fikih Masjid. Jakarta: Pustaka Al-Kausar.

Yin, R.K. 2011. Studi Kasus (Desain dan Metode). Jakarta: Raja Grafindo.




DOI: https://doi.org/10.15408/sjsbs.v9i5.28068 Abstract - 0 PDF - 0

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.