KONSEP BAIK DAN BURUK MENURUT MURTADHA MUTHAHHARI
Abstract
Abstrak:
Murtadha Muthahhari merupakan filsuf muslim adab ke-20 dengan pemikirannya yang mengkritik pandangan para pemikir barat tentang perbuatan manusia. Cara pandang para pemikir barat dianggap kurang tepat karena tidak menyertakan pengetahuan teologis sebagai dasar perbuatan manusia, sehingga dalam pengaplikasiannya, perbuatan baik tidak akan bisa abadi hingga hari ini. Dalam penulisan ini, penulis ingin mengetahui konsep perbuatan baik dan buruk bagi manusia secara mendalam. Dengan cara melakukan penelitian studi pustaka dengan menguraikan, menganalisa dan mengambil hasil dengan data yang ada baik dari referensi primer maupun referensi sekunder yang dapat menunjang penelitian ini.
Maraknya tindakan tidak manusiawi yang sering terjadi menunjukkan bahwa manusia kehilangan eksistensinya sebagai manusia. Murtadha Muthahhari mencoba menguraikan konsep perbuatan baik pada manusia dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya, serta hal-hal yang melatar belakangi munculnya perbuatan buruk pada manusia. Sehingga dengan mengetahui hal tersebut maka manusia mampu memaksimalkan perbuatan baik dan meminimalisir perbuatan buruk.
Kata Kunci: Baik, Buruk, Akhlak, Etika
References
Daftar Pustaka
Asmoro, Filsafat Umum, Jakarta; RAJAWALI PERS, 2010
Algar, Hamid , “Hidup dan Karya Murthada Muthahhari,” Dalam Haidar baqir Penyunting
Amin, Ahmad. Ilmu Akhlak, Terj. K.H. Farid Ma’ruf dari judul Asli al-akhlak, Jakarta; Bulan Bintang, 1975
Alfan, Muhammad. Filsafat Etika Islam, Bandung; Pustaka Setia, 2011
Abd Haris, Etika Hamka, Yogyakarta; LKis, 2001
Baqir, Haidar. Murthada Muthahhari Sang Mujahid Sang Mujtahid, Bandung; Yayasan Muthahhari, 1993
Dahlan, Abdul, Aziz, Pemikiran Falsafi dalam Islam, (jakarta; Karya Unipers, 2003)
Hasan, Musthofa. Sejarah Filsafat Islam, Bandung; Pustaka Setia, 2015
Ibn Miskawaih, Menuju Kesempurnaan Akhlak, Terj. Helmi Hidayat Bandung; Mizan, 1994
Kartanegara, Mulyadhi. Lentera Kehidupan, Bandung; MIzan, 2017
K. Bertens, Etika, Jakarta; Gramedia Pustaka Utama, 2011
Khomeini, Imam. Islam dan Revolusi, Terj. Hamid Algar Berkeley; Mizan Press, 1981
Muthahhari , Murtadha. Filsafat Akhlak, Jakarta, Rausyan Fikr, 2014
Muthahhari, Murtadha. Manusia Seutuhnya, Jakarta; Sadra Press, 2012
Muthahhari, Murtadha. Pengantar Ilmu-Ilmu Islam, Terj. Ibrahim Jakarta; Pustaka Zahra, 2003
Muthahhari, Murtadha. Sang Mujahid, Sang Mujtahid, Bandung; Yayasan Mutahhari, 1988
Muthahhari, Murthada. Kritik Islam Terhadap Materialisme, Terj. Akmal Kamil Jakarta; Al-Huda, 2001
Muthahhari, Murtadha. Filsafat Hikmah. Terj. Akmal Kamil Jakarta; Islamic Center Jakarta al-huda, 2001
Muthahhari, Murtadha. Manusia Sempurna, Yogyakarta; Rausyanfikr, 2012
Muthahhari, Murtadha. Fitrah, Jakarta; Penerbit Lentera, 1998
Muthahhari, Murtadha. Masyarakat dan Sejarah, Bandung; Mizan, 1986
Muthahhari, Murtadha. Islam Agama Keadilan, Jakarta: Pustaka Hidayah, 1988
Muthahhari, Murtadha. Filsafat Perempuan dalam Islam, Yogyakarta; RausyanFikr, 2012
Muthahhri, Murtadha. Keadilan Ilahi, Bandung; Mizan, 2009
Muthahhari,fMurtadha.dWacanadSpritual,dJakarta;dFirdaus,c1999
Mustofa, Filsafat Islam. Bandung; Pustaka Setia, 2007
N. Atiyeh, George. Rawalpindi, AL-Kindi: Tokoh Filosof Muslim, Bandung; PUSTAKA, 1983 M
Nasution, Hasyimsyah. Filsafat Iskam, Jakarta; Gaya Media Pratama, 1999
Rahmat, Jalaluddin. “Kata Pengantar”, Dalam Murthada Muthahhari, Perspektif Al-Quran
Syafi’I, Teologi Syi’ah Murthada Muthahhari, Semarang; Rasail, 2004
Syukur, Suparman. Etika Religius, Yogyakarta; Pustaka Pelajar, 2004
Supriyadi, Dedi. Pengantar Filsafat Islam, Bandung; Pustaka Setia, 2009
Salam, Burhanuddin , Etika Individual,Jakarta; Rineka Cipta, 2000
Sobur, Alex, Kamus Besar Filsafat, Bandung; CV PUSTAKA SETIA, 2017
Zulkifli, Jamaluddin. Akhlak Tasawwuf, Yogyakarta; Kalimedia, 2018
http://www.definisimenurutparaahli.com/pengertian-sopan-santun-dan-ramah-tamah/
DOI: 10.15408/paradigma.v2i02.26785
Refbacks
- There are currently no refbacks.