Validitas Kelompok Minat Ilmu Psikis-Tes Minat Indonesia dengan TPA dan Sikap Terhadap Pelajaran

Jelpa Periantalo, Edi Saputra, Freddi Sarman

Abstract


Abstract

The purpose of this research was to get the support of the validity of the Indonesian Interest Tests through the components of interest in Psychic Sciences with variables whose measurements were valid. Psychic Interest consisted of sub-interests in the fields of Theology, Philosophy, Psychology, Education, Children with Special Needs and Management. The validity test was carried out with Academic Potential Tests and Attitudes towards the Study. The subjects of this study were Jambi University FKIK new students who received a Psychology test at the beginning of registration. There was no relationship between Psychic Interest and TPA with ρxy = -0.076 (p = 0.114; p <0.05; N = 479). There was a positive relationship with the attitude towards Sociology subject ρxy = 0.176 (p = 0.001; p <0.01; N = 470), and negative with Biology ρxy = -0.108 (p = 0.019; p <0.05; N = 470) there was no connection with other subjects. The Indonesian Interest Test was supported by various information about the validity of the construct through variables whose measurements are valid so that it had the power to diagose individual interests. TMI could be used for high school specialization, college majors, self career development, learning material, and research. To strengthen the validity it is recommended to test with academic achievement and learning satisfaction in the Psychology study program.

Abstrak

Penelitan  ini untuk mendapatkan dukungan validitas Tes Minat Indonesia melalui komponen minat Ilmu Psikis dengan variabel yang pengukuran sudah sahih. Minat Psikis terdiri dari sub minat di bidang Teologi, Filsafat, Psikologi, Pendidikan, Anak Berkebutuhan Khusus dan Manajemen. Uji validitias dilakukan dengan Tes Potensi Akademik dan Sikap terhadap Pelajaran. Subjek dari penelitian ini mahasiswa baru FKIK Universitas Jambi yang mendapatkan tes Psikologi diawal registrasi. Tidak ada hubungan antara Minat Psikis dengan TPA dengan ρxy = -0,076 (p=0,114; p <0,05; N=479). Terdapat hubungan positif dengan Sikap terhadap pelajaran Sosiologi  ρxy =0,176 (p=0,001; p<0,01; N=470), dan negatif dengan Biologi ρxy =-0,108 (p=0,019; p<0,05; N=470) tidak ada hubungan dengan pelajaran yang lain. Tes Minat Indonesia didukung berbagai informasi tentang validitas konstrak melalui variabel yang pengukuran sudah sahih sehingga memiliki kekuatan untuk mendiagosis minat individu. TMI dapat digunakan untuk peminatan SMA, penjurusan kuliah, penngembangan diri/karier, materi pembelajaran maupun penelitian. Untuk memperkuat validitas tersebut disarankan untuk uji dengan prestasi belajar maupun kepuasan belajar di program studi Psikologi.

 


Keywords


interests; psychic; constructs; minat; psikis; konstrak; spearman rho; validitas; spearman rho; validity

References


Azwar, S. (2013). Reliabilitas dan validitas. Pustaka Pelajar: Yogyakarta.

Azwar, S. (2014). Sikap manusia: Teori dan pengukurannya. Pustaka Pelajar: Yogyakarta.

Azwar, S. (2014). Penyusunan skala psikologi. Ed. Ke-2. Pustaka Pelajar: Yogyakarta.

Azwar, S. (2014). Konstruksi tes kognitif. Pustaka Pelajar: Yogyakarta.

Azwar, S. (2016). Dasar-dasar psikometri. Ed. Ke-2. Pustaka Pelajar: Yogyakarta.

Azwar, S. (2017). Metode penelitian psikologi. Ed. Ke-2. Pustaka Pelajar: Yogyakarta.

Periantalo, J. (2011). Laporan praktek kerja profesi psikologi tingkat SMAN 9 Yogyakarta. (Laporan praktik tidak dipublikasikan). Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada, Yogayakarta.

Periantalo, J. (2011). Laporan praktek kerja profesi psikologi tingkat SMPN 5 Yogyakarta. (Laporan tidak dipublikasikan). Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada, Yogayakarta.

Periantalo, J., dkk. (2013, 2014, 2015, 2016). Laporan Tes Psikologi untuk Penjurusan Kuliah. Good and Great Consultant, Jambi.

Periantalo, J., dkk. (2013, 2014 2015, 2016). Laporan Tes Psikologi Seleksi Mahasiswa Baru. Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Jambi. Universitas Jambi, Jambi.

Periantalo, J. (2014, Desember). Penyusunan tes minat Indonesia sebagai upaya pengembangan diri generasi muda Indonesia. Presented at Temu Ilmiah Nasional 2014 Fakultas Psikologi Universitas Airlangga, Surabaya.

Periantalo, J., Fadzlul & Saputra, N. E. (2014). Konstruksi skala sikap terhadap pelajaran Matematika dan Sains. Jurnal Edu Sains Universitas Jambi 3 (2), 36-45.

Periantalo, J. (2015). Penyusunan skala psikologi: asyik, mudah dan bermanfaat. Pustaka Pelajar: Yogyakarta.

Periantalo, J. (2015). Validitas alat ukur psikologi: Applikasi praktis. Yogykarta: Pustaka Pelajar.

Periantalo, J. & Fadzlul (2016). Penyusunan skala sikap terhadap pelajaran dasar sebagai upaya optimalisasi pembelajaran. Jurnal Penelitian Universitas Jambi Seri Sosial Humaniora, 18 (2), 23-33.

Periantalo, J. (2016). Penelitian Kuantitatif untuk Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Periantalo, J. (2017). Statistika Dasar untuk Psikologi: Yogykarta: Pustaka Pelajar.

Periantalo, J. (2018). Softaware Statistika untuk Psikologi: JASP Free, Flexible. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Periantalo, J. (2017). Propertis Psikometris Skala Sikap Terhadap Pelajaran Sosial Humaniora. Jurnal Ilmu Perilaku 1 (2), 98-109.

Periantalo, J. (2017). Uji validitas konstrak Tes Minat Indonesia melalui aspek minat ilmu psikis. Psycho Idea 15 (1), 9-17.

Periantalo, J. (2018). Uji validitas konstrak Tes Minat Indonesia melalui komponen minat kesehatan. Psycho Idea 16 (1), 39-50.

Supratiknya, A. (2014). Pengukuran psikologis. Yogyakarta: Penerbit Universitas Sanata Darma.


Full Text: PDF

DOI: 10.15408/jp3i.v8i1.11243

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jelpa Periantalo, Edi Saputra, Freddi Sarman

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.