INTERAKSI SOSIAL DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI KULIAH KERJA NYATA DI RUMAH SEBAGAI UPAYA MERAJUT BAKTI DENGAN TULUS MENGABDI DI MASA PANDEMI COVID 19
Abstract
Melakukan pengabdian kepada masyarakat merupakan salah satu isi dari Tri Dharma Perguruan Tinggi bahwa perguruan tinggi. Mahasiswa dapat mengejawantahkan ide cemerlangnya melalui program kerja unggulan yang dapat meningkatkan kualitas sumber daya manusia maupun sumber daya alam di suatu wilayah, sehingga dapat membawa perubahan bangsa ke arah yang lebih baik. Pelaksanaan kegiatan didasarkan atas penyesuaian isu Pencegahan penyebaran Covid-19, Pemberdayaan masyarakat, Inovasi pembelajaran, serta sosial dan keagamaan. Metode dalam pelaksanaan program ini yaitu intervensi sosial dan pendekatan dalam pemberdayaan masyarakat. Faktor pendorong adanya kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini ialah bimbingan serta bantuan dari berbagai pihak, komunikasi serta partisipasi aktif dari masyarakat yang terlibat sedangkan faktor penghambat dapat berasal dari internal maupun eksternal. Program dengan empat bidang telah terlaksana dengan baik, partisipasi serta dukungan masyarakat cukup tinggi dan masyarakat dapat mengambil manfaatnya.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Amirudin. 2012. Pemberdayaan Masyarakat: Pengertian, Konsep, Jenis dan Tujuannya. hhtp//dosensosiologi.com/pemberdayaanmasyarakatpengertian-konsep-jenis-dan-tujuannya-lengkap/, diakses pada 14 September 2021. [2] Boediman Hardjomarsono. 2014 Teori dan Metode Intervensi Sosial. In: Pengertian, Ruang Lingkup, dan Studi Intervensi Sosial. Jakarta : Universitas Terbuka.
Frank M. Loewenberg, Frank M., Ralph Dolgoff. The Practice of Social Intervention: Goals, Roles and Strategies. Itaca: FE Peacock Publisher Inc.
Hardjomarsono, Boediman Drs. Modul 1: Pengertian, Ruang Lingkup dan Studi Intervensi Sosial.
Isbandi Rukminto Adi. 2008. Intervensi Komunitas Pengembangan Masyarakat sebagai Upaya Pemberdayaan Masyarakat, Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.
Jhonson, Louise C. 2001. Praktek Pekerjaan Sosial (Suatu Pendekatan Generalist). Bandung: STKS Bandung.
M, Loewenberg Frank. 1972. Social Work, Social Welfare, and Social Intervention. Ithaca: FE Peacock Publisher Inc.
Maryani, Dedeh, and Ruth Roselin E. Nanggolan. 2019. Pemberdayaan Masyarakat. Yogyakarta: Depublish.
Mardikanto, Totok. 2014. CSR (Corporate Social Responsibility): Tanggungjawab Sosial Korporasi. Bandung: Alfabeta
Mas”ud Khasan Abdul Qohar, dkk. 1995. Kamus Ilmiah Pengetahuan Populer, Yogyakarta: CV Bintang Pelajar.
Miftachul Huda. 2009. Pekerjaan Sosial dan Kesejahteraan Sosial. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Muhtadi dan Tantan Hermansyah. 2013. Manajemen Pengembangan Masyarakat Islam. Jakarta: UIN Jakarta Press
Suhendra, 2006. Peranan Birokrasi Dalam Pemberdayaan Masyarakat, Bandung: Alfabeta.
Sumaryadi, I Nyoman. 2005. Perencanaan Pembangunan Daerah Otonom dan Pemberdayaan Masyarakat. Jakarta: Penerbit Citra Utama
Winoto, Yunus dan Tine Silvana Rachmawati. 2017. Pemberdayaan Masyarakat (Community Empowerment) melalui Penyelenggaraan Taman Bacaan Masyarakat (Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP UNTIRTA).
DOI: https://doi.org/10.15408/jf.v22i1.25156 Abstract - 0 PDF - 0
Refbacks
- There are currently no refbacks.