RESOLUSI KONFLIK DALAM PERSPEKTIF KOMUNIKASI*

Jakiatin Nisa

Abstract


Abstract: Conflict Resolution in Perspective of Communication. Basically, conflict is part of people’s life. People face conflict, which is called as vertical conflict and horizontal one. Conflict can potentially arise in Indonesia because of its diversity in terms of ethnicity, religion and social stratification. To that reason, it is essential to understand conflict resolution in order to resolve conflict in a constructive way

Key Words: conflicts, diversity and conflict resolution

 

Abstrak: Resolusi Konflik dalam Perspektif Komunikasi. Konflik pada hakekatnya merupakan keniscayaan bagi manusia. Karena hakekat tersebut manusia selalu dihadapkan dengan banyak konflik, terlebih konflik yang terjadi di masyarakat, baik konflik vertikal maupun konflik horizontal. Terlebih lagi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara di negara Indonesia, yang terbagi atas lapisan-lapisan kelas sosial, masyarakat yang majemuk sehingga memunculkan keanekaragaman dalam berbagai aspek yang juga menyebabkan adanya lapisan sosial yang beragam menjadi potensi yang cukup besar untuk melahirkan konflik. Dalam kondisi seperti itulah pemahaman akan resolusi konflik menjadi sangat penting untuk menyelesaikan konflik-konflik yang muncul dengan cara yang konstruktif.

Kata Kunci: Konflik, Kemajemukan, Resolusi Konflik


DOI: 10.15408/sjsbs.v2i1.2240

 


Full Text:

PDF

References


Deutsch, Morton and Coleman, Peter T. (2000). The Handbook of Conflict Resolution Theory and Practice. Jossey-Bass, Publishers: San Francisco.

Fromm, Erich. 2008, originally published in 1976. To Have or To Be?. New York: Continuum.

Ig. Wursanto. 2005. Dasar-dasar Ilmu Organisasi. Yogyakarta: Penerbit Andi.

Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Maftuh, Bunyamin. (2005). Pendidikan Resolusi Konflik. Program Studi Pkn Sekolah Pascasarjana UPI; Bandung.

Nasikun. 1995. “ Struktur Majemuk Masyarakat Indonesia dalam Masalah Integrasi

Nasikun. 1995. “ Struktur Majemuk Masyarakat Indonesia”, dalam Sistem Sosial Indonesia.

Nasional”, dalam Sistem Sosial Indonesia. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Pruitt, Dean G. & Jeffrey Z. Rubin. (2009). Teori Konflik Sosial. Pustaka Pelajar; Yogyakarta.

Spaho, Kenan, Organizational, Communication and Conflict Management, Management, Vol. 18, 2013, 1, pp. 103-118 Professional paper dalam https://www.efst.hr/management/Vol18No1-2013/6-Spaho.pdf.

Sumaryanto. 2010. Manajemen Konflik Sebagai Salah Satu Solusi Dalam Pemecahan Masalah. Yogyakarta: UNY. dalam http://staff.uny.ac.id/sites/default/files/pengabdian/dr-sumaryanto-mkes/6-manajemen-konflik-sebagai-salah-satu-solusi-dalam-pemecahan-masalah.pdf.

Susan, Novri. (2010). Pengantar Sosiologi Konflik dan Isu-isu Konflik Kontemporer. Kencana Prenada Media Group; Jakarta.

Susan, Novri. 2010. Pengantar Sosiologi Konflik dan Isu-isu Konflik Kontemporer. Jakarta; Kencana Prenada Media Group.

Wirawan. (2009). Konflik Dan Manajemen Konflik:Teori, Aplikasi, dan Penelitian. Salemba Humanika;Jakarta.

Website:

http://library.usu.ac.id/download/fkm/fkm-juanita3.pdf, diakses 12 Nopember 2014

http://nasional.sindonews.com/read/813984/15/kemendagri-klaim-konflik-di-daerah-menurun-1386303904

http://www.ristek.go.id/index.php/module/News+News/id/279

http://nasional.sindonews.com/read/819270/15/ini-penyebab-konflik-antar-pemuda-mahasiswa-1387557916

http://lipsus.kompas.com/topikpilihanlist/2082/1/tawuran.pelajar.memprihatinkan




DOI: https://doi.org/10.15408/sjsbs.v2i1.2240 Abstract - 0 PDF - 0

Refbacks

  • There are currently no refbacks.