Kesulitan Dalam Memaknai Kesempurnaan Informasi Era Covid-19

Tomy Michael

Abstract


Abstract:

The existence of Covid-19 makes the meaning of human rights more sensitive and misinterpreted. There are several parties who try to underestimate Covid-19 by understanding it as Human Rights, so they are free to determine the fate of their health. The state in a pandemic condition is tasked with providing the best to the public such as health services, a sense of security, a stable economy, to survival. Social contract must be interpreted as part of the life of the state that prioritizes welfare. Therefore, information disclosure is needed and improved.

Keywords: Human Rights; Information

 

Abstrak:

Adanya Covid-19 membuat makna hak asasi manusia menjadi lebih sensitif dan salah penafsiran. Ada beberapa pihak yang mencoba menyepelekan Covid-19 dengan memahaminya sebagai Hak Asasi Manusia, sehingga mereka bebas menentukan nasib kesehatannya. Negara dalam kondisi pandemi bertugas memberikan yang terbaik kepada masyarakat seperti pelayanan kesehatan, rasa aman, ekonomi yang stabil, hingga keberlangsungan hidup. Kontrak sosial harus dimaknai sebagai bagian dari kehidupan bernegara yang mengutamakan kesejahteraan. Oleh karenanya, keterbukaan informasi diperlukan dan ditingkatkan.

Kata Kunci: Hak Asasi Manusia; Informasi

 

 

 


Full Text:

PDF

References


Adam Muhshi, Pemenuhan Hak Atas Informasi Publik Sebagai Tanggung Jawab Negara Dalam Mewujudkan Good Governance, Lentera Hukum, Volume 5 Issue 1 (2018), pp. 59-70 doi: 10.19184/ejlh.v5i1.7284 © University of Jember, 2018.

Ali Mansur, Isu Gerakan PKI Muncul Di Tengah Badai Covid-19, https://republika.co.id/berita/qb0xql377/isu-gerakan-pki-muncul-di-tengah-badai-covid19, diakses tanggal 9 Juni 2020.

BBC, “Virus corona: Apa dampak Covid-19 terhadap tata cara ibadah agama?”, https://www.bbc.com/indonesia/indonesia-51813486”, diakses 30 April 2020.

Belinda Carissa Santoso, Akibat Adanya Keterbukaan Informasi Pajak Pasca Dikeluarkannya Perppu Nomor 1 Tahun 2017 Tentang Akses Informasi Keuangan Untuk Kepentingan Perpajakan, Mimbar Keadilan Volume 13 Nomor 1 Februari 2020 – Juli 2020.

D. Brindha, R. Jayaseelan, dan S. Kadeswara, Social Media Reigned By Information Or Misinformation About COVID-19: A Phenomenological Study, SSRN Electronic Journal April 2020.

Freistya Yenny Maqhfiroh, Pertanggungjawaban Pidana Media Pers Terkait Penayangan Pornoaksi Melalui Media Televisi, Mimbar Keadilan Volume 12 Nomor 1 Februari 2019 – Juli 2019.

Geotimes, "Covid-19, Agama, dan Sains", https://geotimes.co.id/kolom/covid-19-agama-dan-sains/, diakses 30 April 2020.

Haryanti Puspa Sari, Pemerintah Diminta Perbaiki Cara Penyampaian Informasi Terkait Virus Corona, https://nasional.kompas.com/read/2020/03/14/11502881/pemerintah-diminta-perbaiki-cara-penyampaian-informasi-terkait-virus-corona, diakses 12 Mei 2020.

Kornelia Melansari D. Lewokeda, Pertangungjawaban Pidana tindak Pidana terkait Pemberian Delegasi Kewenangan, Mimbar Keadilan Volume 14 Nomor 28 Agustus 2018 – Januari 2019.

Kurlantzick, Joshua, 1976– author. State Capitalism: How the Return of Statism is Transforming the World / Joshua Kurlantzick. New York, NY: Oxford University Press.

Liputan 6, “Virus Corona COVID-19 Bikin Kegiatan Keagamaan di Dunia Beradaptasi”, diakses 30 April 2020.

Luthfia Ayu Azanella, Penolakan Jenazah Pasien Covid-19, Mengapa Bisa Terjadi?", https://www.kompas.com/tren/read/2020/04/13/110821765/penolakan-jenazah-pasien-covid-19-mengapa-bisa-terjadi, diakses pada 6 Juni 2020.

Muhammad Heikal Daudy, Tanggung Jawab Negara Terhadap Pelarangan Menyeluruh Ranjau Anti-Personel Di Indonesia Dalam Konflik Bersenjata Di Aceh, Kanun Jurnal Ilmu Hukum Muhammad Heikal Daudy No. 60, Th. XV (Agustus, 2013), pp. 249-266.

Nyoman Ary Wahyudi, Tantangan Informasi Pemerintah dalam Pandemi Virus Corona, https://kabar24.bisnis.com/read/20200417/15/1228761/tantangan-informasi-pemerintah-dalam-pandemi-virus-corona, diakses 12 Mei 2020.

Rangga Naviul Wafi, Belajar dari Negara Lain: Seberapa Penting Informasi yang Terbuka dalam Menghadapi COVID-19?, https://remotivi.or.id/mediapedia/583/belajar-dari-negara-lain-seberapa-penting-informasi-yang-terbuka-dalam-menghadapi-covid-19, diakses 12 Mei 2020.

Stander, Simon, Why War : Capitalism And The Nation-State, 2014, Typeset by Integra Software Services Pvt. Ltd.

Suprapto, BREAKING NEWS: Hasil Autopsi George Floyd Resmi Diumumkan, Ternyata Korban Kena Virus Corona Juga, https://wartakota.tribunnews.com/2020/06/04/breaking-news-hasil-autopsi-george-floyd-resmi-diumumkan-ternyata-korban-kena-virus-corona-juga, diakses tanggal 14 Juni 2020.

Tim Kerja Kementerian Dalam Negeri Untk Dukungan Gugus Tugas Covid-19, Pedoman Umum Menghadapi Pandemi Covid-19 Bagi Pemerintah Daerah, Jakarta, Maret 2020.

Tomy Michael, Korelasi Komunisme Dalam Demokrasi Di Indonesia, Jurnal Refleksi Hukum, Vol 1, No 1 (2016) Halaman 1-116 Salatiga Oktober 2016.

Tomy Michael, Bentuk Pemerintahan Perspektif Omnibus Law, Jurnal Ius Constituendum | Volume 5 Nomor 1 April 2020.

Yusuf, Menkominfo: Jurnalis Garda Terdepan Informasi Covid-19, https://www.kominfo.go.id/content/detail/26483/menkominfo-jurnalis-garda-terdepan-informasi-covid-19/0/berita_satker, diakses tanggal 14 Juni 2020.




DOI: https://doi.org/10.15408/adalah.v4i1.16018 Abstract - 0 PDF - 0

Refbacks

  • There are currently no refbacks.